ScienceAndri - Kamus Biologi Online 14
- See more at: http://www.scienceandri.blogspot.com/2014/02/kamus-biologi-online-13.html#sthash.lbufoEHs.dpuf
P
Parental :
Induk.
Pedikulum :
Tangkai bunga.
Penyerbukan :
Peristiwa melekatnya serbuk sari ke
kepala putik.
Perigonium :
Tenda bunga.
Polusi :
Pencemaran.
Polutan :
Bahan yang mengakibatkan polusi.
Populasi :
Kumpulan individu sejenis di suatu daerah
tertentu.
Predator :
Hewan pemangsa hewan lain.
Proglotid :
Ruas tubuh cacing pita tempat
berlangsungnya fertilisasi.
Prokarion :
Inti tanpa membran inti.
Protalium :
Calon tumbuhan paku.
Protonema :
Calon tumbuhan lumut.
Bagi teman-teman yang ingin meambahkan istilah biologi lainnya,
silahkan disampaikan melalui kolom komentar
Bagi teman-teman yang ingin menambahkan istilah biologi lainnya,
silahkan disampaikan melalui kolom komentar. Terimakasih.
Title : Kamus Biologi Online 14
Description : ScienceAndri - Kamus Biologi Online 14
Description : ScienceAndri - Kamus Biologi Online 14
0 Response to "Kamus Biologi Online 14"
Post a Comment
Panduan berkomentar :
1. Berkomentarlah sesuai topik artikel
2. Dilarang komentar SPAM
3. Check list notify me untuk mendapat pemberitahuan balasan komentar anda